Maccera To Manurung merupakan pesta adat di desa limbuang kec. maiwa kab. enrekang prov. sulawesi selatan yang dilaksanakan untuk mengenang leluhur mereka yaitu To Manurung yang diyakini masayarakat setempat datang dari kahyangan. Kegiatan ini berlangsung hampir setiap tahun pada bulan September atau Oktober setelah panen berhasil dengan memotong ratusan ekor ayam dan seekor kerbau wujud rasa syukur